Pohon Tumbang Hambat Perjalanan Pengendara di Jalur Palangka Raya-Buntok, Damkar Segera Evakuasi
Pohon tumbang akibat angin kencang di Desa Lembeng, Barito Selatan, hambat jalur Palangka Raya–Buntok. Petugas Damkar evakuasi, lalu lintas kembali lancar.